Masih Pentingkah Prospek Jurusan Kuliah? :P

Sekarang udah bukan jamannya lagi jurusan kuliah harus nyambung dengan dunia kerja. Sefavorit2nya jurusan, kalo skill gak ada mah sama aja boong! Yang terpenting sekarang tuh "SKILL" dan bagaimana melihat "PELUANG", bukan seberapa favorit universitas apalagi seberapa favorit jurusan.

Prabu Revolusi aja yang lulusan Fisika ITB jadi pembawa berita di salah satu stasiun TV nasional!
Bondan Prakoso yang lulusan D3 Sastra Belanda UI aja jadi penyanyi !
Hanum Rais yang lulusan kedokteran gigi UGM jadi jurnalis!
Dian Sastro aja yang lulusan Sastra Inggris UI malah jadi aktris!
hmm.. apalagi ya?? banyak deh!

Jadi masih pentingkah prospek jurusan kuliah? :P

Comments